Sebuah gambar ataupun foto bisa bercerita, berkisah, bertutur dalam berbagai arti seribu penafsiran. Namun sayangnya ia (gambar ataupun foto) tidak bisa menceritakan, mengisahkan, menuturkan secara langsung apa yang ia tampilkan melalui suara. Ia selayaknya misteri sebuah sikap jual mahal. Ia akan memaksa ribuan mata yang menatapnya untuk berpikir keras memeras otak mereka bekerja. Itupun kalau ia beruntung ditampilkan secara utuh oleh sang penangkap objek dan lagi-lagi itupun kalau ia cukup serta layak untuk sekadar dilihat, dikagumi.Â
KEMBALI KE ARTIKEL