Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Kebutuhan Petani terhadap Informasi Pertanian Masa Kini

27 April 2021   11:34 Diperbarui: 27 April 2021   11:34 845 2
Masalah utama dalam pelayanan jasa informasi pertanian adalah rendahnya tingkat kebutuhan petani terhadap berbagai informasi pertanian dan komitmen pemerintah dalam penyediaan informasi pertania. Apakah faktor yang mempengaruhi tingkat kebutuhan informasi pertanian bagi petani? Ada 5 faktor yakni: (1) status sosial ekonomi petani, (2) tingkat kesadaran petani akan pentingnya informasi, (3) kemampuan petani untuk akses ke sumber informasi pertanian, (4) tingkat motivasi petani, dan (5) tingkat keinovatifan petani.Petani masih belum mendapatkan informasi yang dibutuhkan terutama petani yang berda di pedesaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun