25 September 2012 06:31Diperbarui: 24 Juni 2015 23:4519675
Di tengah padatnya jadwal kampanye resmi putaran kedua yang hanya berlangsung 3 hari, kandidat Gubernur DKI Jakarta, Ir H Joko Widodo alias Jokowi menyempatkan hadir acara Halalbihalal dan Silaturahmi Ikatan Keluarga Alumni Universitas Sebelas Maret (IKA UNS) Solo di Gedung Serbaguna Senayan Jakarta Pusat pada Sabtu (15/9) lalu. Jokowi diundang dalam kapasitasnya sebagai Walikota Solo Jawa Tengah.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.