Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan

Tips dan Pengalaman Merawat Rambut Tidak Cepat Beruban dan Hitam Berkilauan

4 Januari 2012   05:24 Diperbarui: 25 Juni 2015   21:21 2680 1
Apa rahasia di balik rambut tidak cepat beruban itu? Ada satu-dua teman menanyakan soal itu. Dengan senang hati saya menjawab tips merawat rambut dimaksud. Oya, kita kadangkala salah memaknai ungkapan merawat. Bagi saya merawat berarti kita melakukan suatu tindakan tertentu sebelum sesuatu yang tidak kita inginkan terjadi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun