4 Oktober 2022 09:33Diperbarui: 4 Oktober 2022 09:352966
Gemuruh penonton di stadion membuncahkan adrenalin. Suara bergema dari teriakan-teriakan penonton memantul dan membuat siapapun yang berada di stadion sepak bola terdorong untuk menumpahkan segala emosinya, apalagi saat gol dari kesebelasannya datang. Segera tumpah ruah kegembiraan memenuhi otak dan ruang bathin suporter. Yel-yel muncul menandai dukungan semakin semangat menambah gol agar khans menang semakin besar.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.