Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Rebahan di Bumi Pertiwi Berbincang dengan Langit

30 Januari 2021   08:58 Diperbarui: 30 Januari 2021   09:11 271 18
Aku ingin berdialog dengan langit. Pada  pagi. siang, senja hingga malam. pagi wajahmu begitu teduh biru dan seperti menyiratkan kedalaman. Aku seperti merasa ada pupil mata di antara birunya langit. Segera khayalanku terbang dan masuk dalam lorong mata berwarna hitam kelam itu. Apakah sebenarnya yang engkau pikirkan langit, kenapa engkau penuh misteri, suatu saat berwarna biru, saat senja rona wajahmu kemerah- merahan sedangkan malam kau hanya menyisakan terang ketika kerlip bintang dan bulan hadir di sisimu. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun