Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerita Pemilih

Prabowo Subianto dalam Dekapan Rizieq Shihab dan Amien Rais

6 Mei 2019   22:08 Diperbarui: 6 Mei 2019   22:41 154 1
Kengototan Prabowo Subianto tidak mengakui kekalahan lewat Quick Count salah satunya tentu ada bisikan dari dua tokoh itu. Amien Rais terang- terangan membenci apapun yang dilakukan Joko Widodo. Sebagus apapun terobosan Jokowi tidak akan mendapat tempat di hari Amien Rais. Bahkan seringkali Amien menjadi sosok paling nyinyir selain Fadli Zon dan Fahri Hamzah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun