Seni selalu membungkus kritikan tentang politik dengan sopan. Dengan segala kritikan yang lahir di panggung, pameran seni rupa, pameran fotografi dan alunan musik dengan syair-syair yang menyentil  seni selalu ingin mendekat dengan gelegak politik yang ternyata gagal dipahami rakyat, tapi dengan fasih dimainkan wakil rakyat untuk membentuk  pencitraan tentang betapa  piawainya sang wakil rakyat merangkul massa.
KEMBALI KE ARTIKEL