Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Leadership Coaching untuk Kemerdekaan Belajar Murid

24 Maret 2023   10:59 Diperbarui: 24 Maret 2023   17:33 114 4
Gaya kepemimpinan (Leadership Style ) disekolah  dapat dikatakan sebagai cara atau gaya dari seorang pemimpin (leader) dalam mengarahkan, mendorong dan mengatur seluruh unsur-unsur didalam kelompok praktisi atau guru teman sejawat untuk mencapai suatu tujuan keberhasilan pengembangan diri bersama yang diinginkan sehingga akan menghasilkan kinerja rekan sejawat  yang lebih maksimal. Dengan membangun sinergi dan kepercayaan demi meningkatnya keberhasilan kinerja pegawai dalam mewujudkan tujuan organisasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun