Tidak perlu pendidikan tinggi-tinggi untuk menilai betapa tidak bijaknya kebijakan sistem zonasi PPDB 2019. Memang tujuan perancangan dan penerapan sistem zonasi bagus, yang salah satunya adalah untuk menghilangkan kesenjangan dalam pendidikan. Tetapi, sistem ini bisa diterapkan hanya jika seluruh sekolah di Indonesia benar-benar merata kualitasnya.
KEMBALI KE ARTIKEL