Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Bias dan Pengkotakan Gender di Indonesia

15 April 2022   04:39 Diperbarui: 15 April 2022   04:40 226 1
Isu gender merupakan sebuah isu dan permasalahan yang lahir akibat adanya diskriminasi gender. Isu gender tersebut melahirkan sebuah bias gender yang dapat mengakibatkan diskriminasi kepada perempuan maupun laki-laki. Isu gender sendiri dapat menimbulkan ketimpangan dari segala bidang. Sebagai contoh, di bidang politik dapat dilihat bahwa representasi perempuan di parlemen masih sangat sedikit yang mengakibatkan kepentingan-kepentingan perempuan kurang dapat terwakili.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun