Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Merdeka Belajar Sebagai Inovasi Kurikulum Guna Mengatasi Kesenjangan Pembelajaran di Masa Covid-19

5 Juni 2022   11:47 Diperbarui: 5 Juni 2022   12:06 1597 1
Pandemi COVID-19 memberikan perubahan dan dampak besar dalam semua aspek kehidupan. Terlebih didunia pendidikan, salahsatunya yaitu diterapkan kebijakan sekolah daring atau sekolah online. . Menteri Pendidikan melalui Surat Edaran Mendikbud Nomor 4 Tahun 2020 tentang Pelaksanaan Pendidikan Dalam Masa Darurat Coronavirus Disease (Covid-19), menghendaki agar seluruh peserta didik bisa mendapatkan layanan pendidikan yang optimal namun tetap mengutamakan protokol kesehatan guna memutus rantai Covid-19 semaksimal mungkin

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun