Menganalisa saham membutuhkan waktu dan tenaga yang cukup besar, apalagi kalau sebelumnya kita belum penrah menganalisa saham tersebut. Ketika pertama kali menganalisa saham, kita harus mempelajari profil, bisnis, dan juga tokoh kunci dari perusahaan. Setelah itu baru kita mempelajari laporan keuangan perusahaan.
KEMBALI KE ARTIKEL