Mohon tunggu...
KOMENTAR
Worklife Pilihan

Kecanduan Teknologi

7 Juli 2022   13:08 Diperbarui: 7 Juli 2022   13:13 137 4
Katanya... sekarang adalah era informasi, dimana semua informasi dapat dicari dengan mudah, mulai dari kunci jawaban, hingga instastory gebetan. Saking gampangnya, informasi tersebut masuk ke kepala kita tanpa kita sadari, dan kemudian malah bisa membuat kita gak bisa fokus. Lebih dari itu, scrolling medsos juga dapat membuat FOMO (fear of missing out [perasaan takut ketinggalan suatu hal]), anxiety, 'kecemasan' dan insecure. Seakan-akan, teknologi yang mengatur perilaku kita, seharusnya kitalah yang mengatur perilaku kita dan kegunaan teknologi tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun