Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Kesetimbangan Kimia

15 April 2023   13:50 Diperbarui: 15 April 2023   14:02 92 0
Reaksi kesetimbangan kimia adalah keadaan dalam reaksi kimia di mana konsentrasi produk dan reaktan tidak berubah dari waktu ke waktu. Keseimbangan ini tercapai bila laju reaksi ke kanan (reaksi maju) sama dengan laju reaksi ke kiri (reaksi balik). Persamaan reaksi setimbang kimia ini dapat ditulis dengan menyisipkan panah bolak-balik (). Panah menunjukkan bahwa reaksi berlangsung di kedua arah. Reaksi ke kanan disebut reaksi ke depan, sedangkan reaksi ke kiri disebut reaksi ke belakang. Ciri-ciri kesetimbangan kimia adalah sebagai berikut:
- Reaksi berlangsung berlawanan arah.
- Reaksi berlangsung di ruang tertutup pada suhu dan tekanan konstan.
- Laju reaksi untuk produk (disebut juga produk dan disusun di sisi kanan persamaan reaksi) dan reaktan (disebut juga eduk dan disusun di sisi kiri persamaan reaksi) adalah sama.
- Perubahan mikroskopis (perubahan pada tingkat partikel) berlanjut. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun