Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Upaya Peningkatan Derajat Kesehatan dan Kualitas Hidup Penderita HIV di Surakarta

16 Juli 2024   14:01 Diperbarui: 16 Juli 2024   14:04 224 0
Surakarta, 15 Juli 2024 - Dalam rangka upaya meningkatkan derajat kesehatan dan kualitas hidup penderita HIV di Surakarta, tim pengabdian dari Universitas Sebelas Maret (UNS) telah melaksanakan serangkaian kegiatan yang berfokus pada edukasi dan pemberdayaan. Kegiatan ini merupakan bagian dari Program Pengabdian kepada Masyarakat Hibah Grup Riset (PKM HGR-UNS) dengan ketua pengabdian Dr. Evi Nurhayatun, dr., Sp.PD., M.Kes.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun