Seperti yang kita tahu, virus dan kuman penyebab penyakit selalu ada di mana-mana sehingga kita harus selalu melakukan gaya hidup sehat sebagai bentuk upaya pencegahan infeksi yang bisa menimpa siapa saja. Gaya hidup sehat diantaranya yaitu makan makanan bergizi serta rutin berolah raga dan menghindari kebiasaan-kebiasaan buruk seperti merokok dan yang lainnya. Namun ternyata itu saja tidaklah cukup untuk melawan kemungkinan infeksi pada tubuh kita.
Lima tips mudah dan praktis dalam rangka mencegah infeksi di bawah ini bisa kita lakukan demi menjaga kesehatan tubuh hingga masa mendatang, yaitu:
- Olah sendiri makanan dan minuman yang akan dikonsumsi agar kehigienisannya bisa terjamin,
- Rutin membersihkan rumah setiap hari agar kotoran tidak berkembang biak di sudut-sudut ruangan,
- Biasakan mencuci tangan dengan sabun setelah melakukan aktivitas dan sebelum makan,
- Perhatikan kebersihan peralatan di rumah,
- Mandi dengan sabun yang ampuh membasmi kuman dan bakteri penyebab infeksi.
Saat ini, Lifebuoy telah menciptakan sabun premium yang sangat bermanfaat untuk mencegah berbagai penyakit maupun infeksi yaitu Lifebuoy Clini-Shield10. Dibuat dengan mengandalkan teknologi yang mutakhir sehingga cepat membunuh kuman penyebab infeksi. Karena media penyebaran kuman yang paling tinggi adalah tangan, maka sabun ini cocok digunakan untuk mencuci tangan. Dengan melakukan serangkaian tips pencegahan infeksi tersebut, maka kesehatan akan senantiasa terjaga dan tubuh akan selalu terlindung dari berbagai ancaman penyakit.