Para saudara terkasih, ketika mendaftarkan diri menjadi anggota suatu institusi, kita selalu diwajibkan mengikuti aturan-aturan yang terdapat di dalamnya. Â Selain aturan, kita diperkenalkan pada hak para anggota, visi-misi institusi dan seterusnya. Sebelum disahkan menjadi anggota, kita harus berjanji untuk taat dan mengikuti ketentuan yang berlaku.
KEMBALI KE ARTIKEL