Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Ayo Nabung Saham

10 Agustus 2017   17:29 Diperbarui: 10 Agustus 2017   17:33 1073 1
Pelaku pasar modal terdiri dari underwriter, emiten, broker dan investor. Investor dapat berasal dari korporasi seperti DPPK dan asuransi maupun dari perorangan. Sebagai investor yang memiliki dana adalah pihak yang paling lemah dan memiliki risiko tinggi bahwa dana yang disalurkannya melalui saham dan obligasi di pasar modal tidak dapat kembali. Oleh karena itu, pembahasan manajemen risiko hanya akan dibahas dari sisi investor saja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun