Dalam salah satu bincangannya di
podcast, Dr. Ali Akbar arkeolog UI, saat berbicara tentang asal-usul manusia menyebutkan bahwa Darwin sendiri dalam buku legendarisnya
The Origin of Species menyebutkan bila penciptaan kehidupan ini merupakan 'hembusan' Sang Pencipta dalam beberapa bentuk atau satu. Arkeolog yang saya kenal lewat penelitian Gunung Padang ini menyimpulkan bahwa manusia - menurut pernyataan Darwin sendiri - boleh jadi berasal dari salah satu rantai evolusi yang terpisah dari kera atau leluhur yang secara morfologis memiliki keserupaan dengan manusia. Saya coba kutipkan redaksi asilnya dari halaman 528-529: Â Â
KEMBALI KE ARTIKEL