Pesawat pengebom atau bomber memegang sebuah peranan strategis dalam kekuatan militer sebuah negara. Perang Dunia II yang berlangsung pada tahun 1939-1945 telah menunjukkan keefektifan bomber-bomber milik sekutu yang dimotori oleh Amerika Serikat (AS) dalam menghancurkan kekuatan militer Nazi Jerman di Eropa dan mengakhiri Perang Dunia II di Pasifik ketika pesawat pengebom B-29 milik AS menjatuhkan bom atom di atas kota Hiroshima dan Nagasaki.
KEMBALI KE ARTIKEL