Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Ancaman Perubahan Iklim terhadap Kesehatan Manusia

31 Juli 2024   07:30 Diperbarui: 31 Juli 2024   07:33 84 1
Perubahan iklim merupakan salah satu tantangan terbesar pada era modern ini. Peningkatan suhu global, perubahan pola cuaca, dan peningkatan frekuensi kejadian cuaca ekstrem merupakan beberapa dampak dari perubahan iklim yang dapat memberikan ancaman kesehatan bagi manusia. Berikut adalah penjelasan bagaimana perubahan iklim mempengaruhi kesehatan manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun