Museum Bank Indonesia (MuBI) menggelar pameran bertajuk Herstory, Cerita Perempuan dalam Bingkai Uang, mulai 11 Desember 2024 hingga 16 Februari 2025. Herstory merupakan bagian dari pameran temporer D'Commentry (The Communication and Education on Numismatic's History). Menurut Kepala MuBI Pak Hary Nugroho Susanto, D'Commentry merupakan hasil kajian dan penelitian kurator MuBI atas tema-tema umum yang dikaitkan dengan koleksi uang MuBI.
KEMBALI KE ARTIKEL