Pagi hingga siang hari, 15 Januari 1974, saya masih bersekolah. Ketika itu saya duduk di tingkat SMP. Seperti biasa, pulang sekolah saya hampir selalu berjalan kaki. Di perjalanan saya lihat banyak mobil diberhentikan oleh sekelompok orang, kemudian mobil-mobil itu dicorat-coret. Saya belum berpikir jauh peristiwa apa itu. Cuma aneh saja.
KEMBALI KE ARTIKEL