Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Memandang Wabah Corona dari Kacamata Wawasan Nusantara

31 Mei 2020   10:55 Diperbarui: 31 Mei 2020   10:51 33780 3
Tanggal 1 Juni besok bangsa Indonesia kembali merayakan Hari Pancasila ke-75, tepatnya ketika presiden Soekarno untuk pertama kalinya membacakan pidato dalam sidang BPUPKI yang berisi rumusan sila-sila dalam Pancasila. Rumusan inilah yang nantinya bakal menjadi sila pertama hingga sila kelima sekaligus sebagai dasar dalam menyusun UUD 1945 yang tercantum pada paragraf terakhirnya. Sejak itulah Pancasila menjadi ideologi bangsa hingga saat ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun