Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Konsep dan Pemahaman Indonesia Sebagai Negara Maritim dan Ranah Kelautan

2 November 2016   08:55 Diperbarui: 4 April 2017   16:55 11614 0
Indonesia merupakan negara maritim (katanya). Tetapi, banyak dari kita sebagai warga negaranya hanya sekedar tahu bahkan tidak mengetahui fakta dan sejarah tersebut. Dampak 350 tahun dijajah dan dialihfungsikan sebagai negara agraris, sepertinya memang sangat sulit untuk dihilangkan begitu saja. Jangankan dihilangkan, merubah pola pikir yang sudah tertanam selama itu saja merupakan misi yang luar biasa berat. Dibutuhkan konsep dan pemahaman yang baik dan benar dalam penyampaian terkait semua hal itu. Tidak hanya berlandaskan dongeng, sejarah, cerita, tetapi berdasarkan fakta dan hakekat negara ini sebagai negara maritim itu tadi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun