Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Polemik Smelter Freeport di Gresik: Orang Asli Papua Butuh Kesejahteraan, Bukan Cuma Nikmati Limbahnya Saja

16 Juni 2020   14:21 Diperbarui: 17 Juni 2020   08:07 267 1
Masalah Papua memang menjadi topik yang selalu menarik untuk dibahas. Terutama bagaimana bentuk perlakuan negara kepada dua propinsi paling timur Indonesia, Papua dan Papua Barat. Tengok saja bagaimana negara mengerahkan kekuatan militer yang cukup massif demi terwujudnya stabilitas politik, ekonomi dan pertahanan keamanan di Bumi Cendrawasih. Sementara di satu sisi, kekayaan sumberdaya alam Papua yang cukup besar terutama hasil pertambangannya, tak sepenuhnya dinikmati masyarakat Papua. Jadi tidak heran, jika situasi di Papua begitu mudah tersulut dengan isu-isu yang berbau ekonomi dan SARA. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun