Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) merupakan sekumpulan perilaku yang diperoleh berdasarkan pembelajaran dan dilaksanakan  atas kesadaran diri sendiri sehingga individu atau kelompok mampu meningkatkan kesehatan.  Tujuan dari PHBS adalah untuk pengetahuan, kesadaran dan kemauan hidup bersih dan sehat sehingga dapat meningkatkan derajat kesehatan sseseorang secara optimal. Dalam hal peningkatan pengetahuan diperlukan suatu inisiatif dari individu atau sekelompok untuk menginternalisasikan kepada masyarakat.Â
KEMBALI KE ARTIKEL