Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Memberdayakan Wanita sebagai Agen Pancasila, Mahasiswa UNNES GIAT 9 Gelar Pelatihan Batik Ciprat bagi Ibu-Ibu PKK di Desa Gledeg

11 Agustus 2024   23:50 Diperbarui: 11 Agustus 2024   23:52 62 1
Desa Gledeg, Klaten -- Pancasila sebagai dasar negara Indonesia merupakan pedoman dan nilai yang tertanam dalam sejarah panjang kehidupan bangsa Indonesia. Pengamanatan nilai-nilai Pancasila merupakan tanggung jawab bersama seluruh masyarakat. Pada sila ke-5 Pancasila menyebutkan mengenai prinsip "keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia",  yang menekankan kepada kita mengenai pentingnya keadilan dan kesejahteraan bagi seluruh masyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun