17 April 2019 telah berlalu. Masyarakat telah menentukan pilihannya. Dan versi penghitungan cepat, sudah diketahui siapa presiden terpilih. Namun semuanya itu tentu baru bersifat sementara. Karena hasil finalnya masih harus menunggu penghitungan manual yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU).Â
KEMBALI KE ARTIKEL