Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Peran Wakaf Tunai dalam Membentuk Kemandirian Umat

1 Januari 2024   23:25 Diperbarui: 1 Januari 2024   23:27 86 0
Wakaf dengan model uang dianggap seperti tintingan yang memungkinkan Wakaf untuk menghasilkan lebih banyak pengahasilan. Dalam wakaf ini, fungsi uang bukan saja digunakan untuk alat tukar, namun juga sebagai produk siap produksi yang membantu perkembangan dan pengembangan kegiatan ekonomi lainnya.  Oleh karena itu, Wakaf Tunai, seperti komoditas lainnya, dianggap mampu menghasilkan sedikit lebih banyak. Dalam hal lain, Wakaf Tunai merupakan jalan keluar yang mampu meningkatkan produktivitas Wakaf.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun