Mohon tunggu...
KOMENTAR
Beauty

Tourist Privilege, Diskon Khusus Tourist Saat Berbelanja di Luar Negeri

4 Februari 2020   10:40 Diperbarui: 4 Februari 2020   10:40 51 1
Selain berbelanja di Bandara lebih murah karena duty free, kita juga bisa mendapat diskon di mall lain yang berada di Negara tersebut loh! Cara mendapatkan Tourist Privilege, kamu hanya perlu kebagian informasi atau kebagian Tourist Privilege mall tersebut dan menunjukan passport kamu, eittsss... tenang passport kamu hanya di lihat lalu di input nomor paspornya setelah itu kamu akan mendapatkan kembali passport kamu beserta kartu Tourist Privilege yang berlaku 7 hari setelah kamu mendaftar. Biasanya kamu akan diberikan juga peta lokasi mall yang kalau dibuka sangat lebar dan brosur-brosur toko yang ada di dalam mall. Jadi setelah mendapatkan peta dan brosur-brosur kamu tidak takut akan nyasar dan bingung mau kemana.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun