Saat ini perkembangan arus globalisasi semakin kuat menjangkau seluruh bagian dunia. Tidak ada negara yang tidak terdampak arus globalisasi. Globalisasi memberikan dampak bagi banyak bidang. Bidang yang tidak luput dari terjangan arus globalisasi adalah ekonomi, salah satunya adalah melalui perkembangan teknologi. Sistem ekonomi terus mengalami perkembangan seiring dengan terjadi globalisasi dan perkembangan teknologi. Salah satu sector ekonomi yang terdampak arus globalisasi adalah perdagangan. Akibat perkembangan teknologi yang semakin masif, kegiatan berdagang menjadi lebih mudah. Jarak antar pelaku ekonomi satu dengan yang lain seolah terhapuskan karena perkembangan teknologi. Perkembangan teknologi yang baru-baru ini terjadi adalah adanya QRIS (Quick Response Code Indonesian Standard).
KEMBALI KE ARTIKEL