Penerjemah berasal dari kata dasar “terjemah” yang kemudian ditambahi dengan awalan "pe" dan akhiran an. Pada dasarnya kata dasar "terjemah" itu sendiri berasal dari bahasa Arab, yaitu, “tarjamah” yang secara etimologi berarti “menetapkan suatu makna sehingga bisa memberikan penjelasan", sedangkan secara terminologi berarti “mengalihkan bahasakan suatu ucapan dari suatu bahasa ke dalam bahasa lainnya”. Singkatnya kata “tarjamah” dapat diartikan sebagai “mengalihbahasakan suatu ucapan”.
KEMBALI KE ARTIKEL