Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Globalization and the Spread of Islamic Theology Islam Modern

22 Desember 2023   23:49 Diperbarui: 23 Desember 2023   00:34 75 1
Teologi Islam modern mengacu pada pendekatan pemahaman terhadap ajaran Islam yang mempertimbangkan konteks zaman dan perkembangan ilmu pengetahuan. Dalam konteks ini, para ulama dan pemikir Islam modern cenderung mengintegrasikan nilai-nilai agama dengan pemikiran rasional dan ilmiah. Mereka berupaya menyelaraskan ajaran Islam dengan tuntutan kemajuan zaman, menjembatani kesenjangan antara tradisi dan perkembangan sosial serta teknologi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun