Petugas Pelayanan, Pengawasan dan Pengendalian Sosial (P3S) Suku Dinas Sosial Kota Administrasi Jakarta Timur menyelamatkan 7 orang santri telantar di bekas Terminal Pulogadung, Jakarta Timur, mulanya santri itu ingin jalan-jalan ke Monumen Nasional dan Bundaran Hotel Indonesia, namun karena tidak tahu jalan mereka malah tersesat dan telantar.
KEMBALI KE ARTIKEL