Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pendidikan Inklusi dan Karakteristik Kompetensi Guru Sekolah Dasar dalam Sekolah Inklusi

7 Juni 2021   19:49 Diperbarui: 7 Juni 2021   19:55 336 1
Pendidikan Inklusi dan Karekteristik Kompetensi Guru Sekolah Dasar Dalam Sekolah Inklusi
Cahratirotud Dini Aulia, Charirotudd@gmal.com
Universitas Islam Nahdlatul Ulama' Jepara
Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Pendidikan inklusi merupakan suatu pendidikan yang membolehkan difabel untuk bersekolah di sekolah yang sama dengan anak yang normal, sehingga dapat menikmati sekolah bersama teman seusianya tanpa adanya perbedaan, pendidikan inklusi ini juga dapat membuat peserta didik bisa menikmati sekolah yang dekat dengan rumahnya dan bisa menikmati biyaya sekolah yang tidak terlalu mahal. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun