Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

"SANTAI (Say No To scAbIes)" Program Penyuluhan dan Edukasi Pencegahan SCABIES oleh Mahasiswa Kedokteran UM Surabaya di PAM Gersikan Surabaya

16 Juli 2024   11:29 Diperbarui: 16 Juli 2024   11:46 18 0
Scabies, atau yang lebih dikenal dengan kudis, adalah penyakit kulit menular yang disebabkan oleh tungau Sarcoptes scabiei. Penyakit ini sering kali menyebar dengan cepat di lingkungan padat seperti panti asuhan, pesantren, dan asrama. Berdasarkan laporan World Health Organization (WHO) tahun 2020, prevalensi scabies di negara berkembang cukup tinggi, terutama di komunitas dengan kebersihan yang buruk dan kepadatan penduduk yang tinggi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun