Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Mengenal Sejarah, Fakta dan Dampak Keramaian Di PRJ/JFK Terhadap Kenyaman Pengunjung

23 Juni 2024   11:38 Diperbarui: 23 Juni 2024   11:42 330 3
Pekan Raya Jakarta (PRJ) atau Jakarta Fair adalah acara pameran tahunan terbesar di Asia tenggara walaupun dinamai "pekan", pameran ini biasanya berlangsung selama satu bulan penuh dari bulan Juni sampai dengan bulan Juli untuk memperingati hari jadi kota Jakarta. PRJ pertama diadakan pada tahun 1968 di Kawasan Monas dan dibuka oleh Presiden Soeharto dengan melepas merpati pos. Awalnya disebut Djakarta Fair (DF) lambat laun ejaan tersebut berubah menjadi Jakarta Fair yang kemudian lebih popular dengan sebutan Pekan Raya Jakarta (PRJ), namun sejak tahun 1992 PRJ berpindah ke Kemayoran dan berganti nama menjadi Jakarta Fair Kemayoran (JFK). Tujuan PRJ adalah mempromosikan dan memperkenalkan potensi ekonomi,budaya, dan pariwisata Jakarta pada Masyarakat. PRJ atau Jakarta Fair 2024 telah dibuka pada hari Rabu,12 Juni 2024. Acara ini berlangsung di Jakarta International Expo (JIEXPO) Kemayoran hingga tanggal 14 Juli 2024.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun