Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Budaya Demokrasi di Sekolah melalui P5

7 Januari 2023   10:00 Diperbarui: 7 Januari 2023   10:10 3004 2
MENURUT Kemendikbud (2020), Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dalam Kurikulum Merdeka adalah kegiatan kokurikuler berbasis projek yang dirancang untuk menguatkan upaya pencapaian kompetensi dan karakter sesuai dengan profil pelajar Pancasila yang disusun berdasarkan Standar Kompetensi Lulusan. Secara umum, P5 dalam Kurikulum Merdeka bertujuan untuk menghasilkanlulusan yang kompeten dan berperilaku sesuai nilai-nilai Pancasila di setiap jenjang pendidikan Sekolah merupakan tempat siswa belajar segala sesuatu termasuk belajar demokrasi. Mempelajari demokrasi tidak hanya teori demokrasi, tetapi dengan penerapan dalam kehidupan sehari-hari. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun