Dalam menjalani perkuliahan, ada banyak mata kuliah yang perlu diambil untuk dipelajari. Baik itu mata kuliah yang bersifat wajib maupun yang bersifat peminatan. Salah satu mata kuliah wajib yang sedang saya pelajari yaitu mata kuliah Peradaban Islam. Mata kuliah ini diambil pada saat semester 4. Sejauh --- pertengahan semester 4 Â --- ini, belajar mengenai peradaban islam ternyata tidak membosankan seperti yang dibayangkan. Pasalnya, dalam pembelajarannya dilakukan presentasi dan sesi tanya jawab serta diskusi di tiap pertemuannya. Selain itu, ditambahkan pula dengan penjelasan dari dosen. Walaupun terkadang sedikit agak bosan dengan sistem pembelajaran daring, namun untuk penyampaian materi kuliah peradaban islam dapat diterima dengan baik dan dapat dipahami.
KEMBALI KE ARTIKEL