Perkembangan bank syariah di Indonesia juga dikuti oleh perkembangan lemabaga syariah lainnya,seperti lemabaga zakat,Baitulmal wat Tamwil (BMT), Asuransi syariah,dan sebagainya.lembaga tersebut di masa kekhalifahan berkembang tidak saja sebagai lembaga penyimpan zakat,pajak,dan harta kekayaan negara,melainkan juga sebagai lembaga yang memiliki fungsi fiskal dan moneter.
KEMBALI KE ARTIKEL