Pandemi Covid-19 yang terjadi hingga saat ini membuat masyarakat perlu menjaga daya tahan tubuh dan mematuhi protokol kesehatan yang ada, terlebih bagi masyarakat yang memiliki riwayat penyakit kronis. Hal ini dikarenakan penderita penyakit kronis lebih rentan terpapar Covid-19. Penyakit kronis sendiri adalah penyakit dengan durasi panjang yang pada umumnya berkembang secara lambat dan merupakan akibat dari faktor genetik, fisiologis, lingkungan, dan perilaku (WHO, 2015). Penyakit kronis ini terdiri dari stroke, kanker, diabetes, dan sebagainya. Pola hidup yang tidak sehat juga dapat menjadi salah satu faktor yang membuat seseorang terkena penyakit kronis.Â
KEMBALI KE ARTIKEL