Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Mengingat Emily Dickinson

11 Agustus 2022   07:56 Diperbarui: 11 Agustus 2022   08:03 109 3
Aku dan Bunga

Aku ngumpet jadi bunga
Karena risih sama kedudukan ini
Kamu, nggak sadar, terlalu mengikatku
Dan malaikat tahu persis tentang itu
Aku ngumpet jadi bunga
Akhirnya muram karena terus dalam vas
Kamu, nggak juga tahu, perasaanku
senantiasa menyeru sunyi

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun