Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dinamika Pemikiran Islam: Perbandingan Tradisionalisme dan Modernisme Islam

17 Oktober 2024   22:58 Diperbarui: 17 Oktober 2024   23:02 52 0
Islam, sebagai agama yang dinamis, telah mengalami berbagai transformasi sepanjang sejarah. Dimana akan mengalami perubahan dan perkembangan menyesuaikan perkembangan zaman. Kita tahu tentunya ada beberapa pembagian zaman seperti, zaman nabi Muhammad SAW, zaman sahabat, zaman tabi'in, dan zaman tabi'in tabi'in. zaman tersebut tentunya mempunyai problematika yang berbeda beda. Perkembangan setiap zaman tentunya mempunyai dampak, Salah satu periode yang paling memberikan dampak signifikan adalah era modern, di mana umat Islam dihadapkan pada tantangan baru yang menuntut adanya pembaruan. Gerakan pembaruan Islam modern muncul sebagai respons terhadap perubahan zaman yang begitu cepat, serta upaya untuk menjadikan Islam lebih relevan dengan kehidupan kontemporer.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun