COVID merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh virus SARS-COV-2 , virus ini dapat menyebar dari mulut / hidung orang yang terinfeksi melalui partikel cairan kecil ketika orang tersebut batuk, bersin, berbicara, bernyanyi, atau bernapas. Partikel ini dapat berupa droplet yang lebih besar dari saluran pernapasan hingga aerosol yang lebih kecil.
KEMBALI KE ARTIKEL