Mohon tunggu...
KOMENTAR
Financial

Berbagi Tips Aman Pinjam Uang di Pinjaman Online

24 Juni 2019   13:39 Diperbarui: 24 Juni 2019   13:50 59 0
Salah satu kesalahan orang yang melakukan pinjaman online adalah meminjam uang yang besar tanpa memikirkan bunga yang besar dan kemampuannya dalam membayar tagihan bulannya, karena hal ini sering ditemukan kegalalan konsumen untuk membayar tagihan bulannya sehingga membuat utangnya semakin menumpuk.

Agar masalah tersebut tidak terjadi, OJK merekomendasikan kamu agar meminjam di fintech sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan kamu saat ini, sebagai patokan, maksimal meminjam sebesar 30% dari penghasilan yang kamu dapatkan sebulannya, agar memudahkan kamu untuk membayar cicilannya
Contoh, jika penghasilan kamu 4 Juta, maka kamu bisa meminjam seharusnya di angka Rp 4jt x 30% = Rp 1,2Juta

Nah itu adalah patokan normal dari OJK untuk kamu yang ingin meminjam di fintech

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun