Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Mahasiswa PPG FKIP UMM Tampilkan Karya Inovatif

22 Mei 2024   20:16 Diperbarui: 22 Mei 2024   20:22 120 0
Malang-Memperingati hari Kebangkitan Nasional Tahun 2024, Prodi Pendidikan Profesi Guru (PPG) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) gelar Seminar Nasional Wawasan Kebangsaan, Selasa (21/05). Mengangkat tema "Guru Profesional Yang Berwawasan Kebangsaan Sebagai Perwujudan Kebangkitan Pendidikan Nasional", acara yang di Dome UMM itu diikuti oleh 526 mahasiswa PPG Prajabatan Gelombang 1 dan Gelombang 2 tahun 2023/2024.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun