Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Rayakan Milad Ke-14, PGSD UMM Luncurkan 14 Buku dan Gelar Talkshow MBKM

26 Juli 2021   12:33 Diperbarui: 26 Juli 2021   13:03 276 1
MalangProgram studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP), Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) merupakan program studi unggul yang telah berdiri sejak tahun 2007. Selama empat belas tahun PGSD berkomitmen untuk terus berkarya dan menjadi program studi yang siap Go Internasional. Pada tahun 2021, program studi PGSD FKIP UMM menyelenggarakan Milad PGSD ke-14. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun