Perjalanan bangsa Indonesia untuk meraih kemerdekaan penuh akan tantangan dan pengorbanan. Pada masa lampau, seluruh elemen bangsa dari beragam pulau di nusantara bersatu untuk melawan penjajah. Proklamasi 17 Agustus 1945 menjadi titik balik serta tanda bangsa Indonesia bertekad untuk meneruskan perjuangan dengan pantang menyerah guna menentukan nasibnya sendiri.
KEMBALI KE ARTIKEL